TEMPO.CO, Jakarta – PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) melakukan peningkatan sejumlah fasilitas di Pelabuhan Merak, Banten, menjelang angkutan Lebaran 2023.
Corporate Secretary PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Shelvy Arifin mengatakan ASDP melakukan persiapan peningkatan fasilitas dengan tujuan memberikan pelayanan terbaik bagi pengguna jasa.
Selanjutnya, kata dia, skenario kedua (ruang lingkup sinergi antar intansi), adalah perluasan 1 arah jalan arteri Cikuasa Atas, lalu upaya pemindahan stasiun KA Pelabuhan Merak dimana KA lokal akan berhenti di Stasiun Cilegon, dan perjalanan penumpang yang akan menyeberang dilanjutkan dengan DAMRI ke Pelabuhan Merak.
Pemindahan stasiun ini tentu akan mendorong layanan logistik semakin efektif karena berdampak positif, dimana angkutan logistik semakin dekat menjangkau Krakatau Steel dan Ciwandan (rute logistik).
Selanjutnya: peningkatan fasilitas untuk di luar pelabuhan …
1 hari lalu
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan NLE ditargetkan terimplementasi di 14 pelabuhan dan bandara Indonesia.
1 hari lalu

Anggota Holding BUMN pertambangan MIND ID, PT Bukit Asam (PTBA) dilaporkan telah mengoperasikan lima unit bus listrik di Pelabuhan Tarahan, Lampung.
8 hari lalu

Selama liburan Imlek 2023, Polda Metro Jaya akan apel gelar anggota di jalur arteri serta patroli di Tol Cikamperk, Tol Jagorawi, dan Tol Merak.
11 hari lalu

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menilai Dana Alokasi Khusus (DAK) khususnya bidang transportasi perairan merupakan instrumen penting.
13 hari lalu

PT Pelindo Terminal Petikemas (SPTP) menyatakan arus peti kemas tumbuh 1,08 persen di tengah dinamika global dan lokal sepanjang 2022.
13 hari lalu

Jamaika melacak sebuah kapal kargo yang membawa kokain seberat 1.500 kilogram atau senilai Rp 1 triliun lebih. Namun belum ada pihak yang ditahan.
15 hari lalu

Menhub Budi Karya Sumadi mengatakan Pulau Enggano dapat diakses melalui udara dan laut.
16 hari lalu

TEMPO.CO, Jakarta- Kamar dagang dan industri (Kadin) Indonesia mendukung penuh acara Brunei Darussalam, Indonesia, Malaysia, Philippines East ASEAN Growth Area (BIMP-EAGA) Maritime 2023. Acara tersebut akan diselenggarakan oleh PT. Pelindo mulai 21-23 Februari 2023 di JW Marriott Hotel, Jakarta Selatan.
17 hari lalu

Sekelompok massa pekerja Pelabuhan Marunda demo di Balai Kota DKI mendesak PT KCN beroperasi kembali. Polusi debu batu bara terus terjadi.
17 hari lalu

Pemerintah telah memulai pembangunan infrastruktur pelabuhan di Teluk Santong, SumbawaK. Menjadi pusat distribusi jagung Sumbawa.
Recent Comments